Babinsa Gelar Komsos Bersama Warga Ciptakan Situasi Kondusif

    Babinsa Gelar Komsos Bersama Warga Ciptakan Situasi Kondusif
    Baninsa Kelurahan Sukomanunggal Pelda Pipin Hariadi Komsos Bersama Warga di Wilayah Binaan

    Surabaya, - Dalam rangka pembinaan wilayah untuk menciptakan suasana yang aman dan nyaman serta kewaspadaan terhadap aksi-aksi yang merugikan warga di lingkungan, Babinsa Koramil 0830/05 Tandes Kelurahan Sukomanunggal Pelda Pipin Hariadi melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah serta Komunikasi Sosial dengan warga binaan di Jalan  Sukomanunggal, Senin (06/02/2023) malam

    Pemantauan Wilayah dan Komunikasi sosial di wilayah binaan rutin berkesinambungan dilakukan untuk mempererat keakraban dan kerjasama yang baik dalam rangka mendukung tugas pokok Babinsa serta terwujudnya keamanan dan ketertiban guna menciptakan situasi yang kondusif, ucap Pelda Pipin.

    Menurutnya, kegiatan yang dilaksanakan ini untuk mengetahui perkembangan situasi di wilayah binaan serta menghimbau warga untuk tetap waspada terhadap aksi-aksi yang dapat meresahkan warga. 

    “Tidak hanya itu kita juga manfaatkan komsos ini sebagai ajang bersiltarurahmi untuk mempererat Kemanunggalan TNI dengan rakyat khususnya Babinsa dengan warga binaan”, tegasnya.

    Selanjutnya Babinsa juga menghimbau kepada warga masyarakat tentang pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban serta ikut serta berpartisipasi didalamnya. “Mari kita jaga keamanan dan ketertiban, mari kita ciptakan kondisi kamtibmas yang kondusif guna memberikan kenyamaan”, pungkas Pipin

    Wanto

    Wanto

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 03 Patroli Wilayah Binaan

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Kel. Kalisari Hadiri Rapat Musyarawah...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Yakinkan Dapat Berjalan Dengan Lancar Dan Aman, Dandim 1710/Mimika Dampingi Wakapolda Papua  Pantau Langsung Pemungutan Suara Di TPS
    Satgas Kizi TNI Konga XXXVII-J MINUSCA CAR Terima Penghargaan Environmental Penghargaan Penjagaan Lingkungan Terbaik
    Jelang Nataru Pusziad Gelar Latihan Terpadu Bahaya Bahan Peledak & Nuklir Biologi Kimia Bersama Bandara Internasional Soekarno-Hatta
    Danlanud Sultan Hasanuddin Hadiri Rakor Pimpinan Daerah Provinsi Sulawesi Selatan  Bersama Tim Desk Koordinasi Pilkada Serentak Kemenkopolkam
    Pemerintah Indonesia Berhasil Menaikkan Pajak dan Menurunkan Subsidi, Menteri Keuangan Terbaiknya di Mana?

    Ikuti Kami