Berikan Rasa Aman Babinsa Pendampingan Penyaluran PKH

    Berikan Rasa Aman Babinsa Pendampingan Penyaluran PKH

    SURABAYA - Anggota Koramil 0831/07 Tenggilis Mejoyo Serda Topan giat pendampingan penyaluran sembako progam keluarga harapan (PKH) sebesar Rp. 375.000.00 Triwulan 2 yang diselenggarakan bertempat di Kantor Pos jln Jemur Andayani No. 75 Kendangsari Kec. Tenggilis Mejoyo. Kamis (18/05/23)

    Serda Topan mengatakan, kehadirannya merupakan untuk mengawal dan mendampingi kegiatan penyaluran progam keluarga harapan (PKH), sehingga pelaksanaan kegiatan penyaluran bantuan dapat berjalan tertib aman dan lancar.

    Selain itu, Babinsa berharap semoga dengan adanya bansos progam keluarga harapan (PKH) ini dapat membantu perekonomian warga untuk mencukupi kebutuhan hidup sehari-hari, " ujarnya.

    Adapun jumlah penerima bansos tersebut, Kendangsari 221 orang, Kutisari 161 orang, Panjang Jiwo 165 orang dan Tenggilis Mejoyo 153 orang.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Korem 084/Bhaskara Jaya Menggelar Penyuluhan...

    Artikel Berikutnya

    Masuki Tahun Politik, Prajurit TNI Pegang...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Pendam Brawijaya Gelar Karya Bakti di Kecamatan Sawahan
    Tingkatkan Kebutuhan Gizi Balita Stunting, Babinsa dan Instansi Terkait Salurkan Bansos Sembako
    Hendri Kampai: Jika Anda Seorang Pejabat, Sebuah Renungan dari Hati ke Hati

    Ikuti Kami