Hormati Pejuang, Dandim 0831 Surabaya Timur Silahturahmi Ke Veteran dan Warakawuri

    Hormati Pejuang, Dandim 0831 Surabaya Timur Silahturahmi Ke Veteran dan Warakawuri

    SURABAYA - Komandan Kodim (Dandim) 0831/Surabaya Timur Kolonel Inf Yusan Riawan S. I. P., M. Han mempererat tali silaturahmi dengan para Veteran dan Warakawuri yang dikemas dalam kegiatan ajangsana dengan mendatangi langsung dirumah para pejuang Veteran dan Warakawuri. Jumat (14/04/23)

    Dandim 0831/Surabaya Timur Kolonel Inf Yusan Riawan S. I. P., M. Han mengatakan, selain untuk mempererat tali silahturahmi, kegiatan ini juga sebagai bentuk penghormatan kepada para Veteran dan Warakawuri yang telah setia berjuang demi kemerdekaan Negara Republik Indonesia, " ungkap Dandim.

    Salah satu sesepuh Veteran Bapak Dika berpesan kepada orang nomer satu di kodim 0831/Surabaya Timur, " Nak.....! Jangan Sanjung Aku, Tetapi Teruskanlah Perjuanganku.

    Adapun kediaman Veteran dan Warakawuri yang di kunjungi (Silaturahmi) dirumah Ibu Tukinem umur 83 th (Warakawuri ) di jl. Kapasari Pendukuhan Gg. 7 No. 9 dan dirumah Bapak Dika umur 80 th (Veteran) jl. Sidoyoso Wetan No. 48 RT. 5 RW. 13 Kel. Simokerto Kec. Simokerto.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Koramil 02 Tambaksari Apel Gelar...

    Artikel Berikutnya

    Pastikan Aman, Babinsa Koramil 06 Kenjeran...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Kunjungan Kerja Kepala Keuangan Kodam Iskandar Muda ke Korem 012/TU
    Dukung Asta Cita Presiden RI, Panglima TNI Tinjau Program Ketahanan Pangan Kodam IV/ Diponegoro
    Hendri Kampai: Indonesia Hanya Butuh Pemimpin Jujur yang Berani
    Bakamla RI Berikan Pertolongan Medis ABK KM Lintas Samudra 2 di Perairan Natuna
    Pendam Brawijaya Gelar Karya Bakti di Kecamatan Sawahan

    Ikuti Kami