Patroli Wilayah Serta Monitoring Pemasangan Box Calvert

    Patroli Wilayah Serta Monitoring Pemasangan Box Calvert

    SURABAYA - Babinsa Kel. Kedung Baruk Koramil 0831/05 Rungkut monitoring kegiatan pemasangan box calvert di wilayah RT. 02 RW. 02 Kedung Asem. Selasa (18/10/22)

    Kami hanya memastikan tidak ada saluran air yang tersumbat pasca pembangunan box culvert, kata Sertu Parman. 

    Sebelum datang musim penghujan ada baiknya kita mengecek saluran air yang ada untuk mencegah terjadinya banjir, " tandasnya. 

    Kami sebagai Babinsa tidak ingin nantinya masyarakat tertimpah musibah bencana alam seperti banjir dan lainnya, katanya lagi.

    surabaya
    Arif Rido

    Arif Rido

    Artikel Sebelumnya

    Babinsa Rangkah Bagikan Sembako  dan Susu...

    Artikel Berikutnya

    Babinsa Sambangi Rumah Ketua RT Diwilayah

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Hendri Kampai: Merah Putih, Bukan Abu-Abu, Sekarang Saatnya Indonesia Berani Jadi Benar
    Bantu Pencegahan Penyakit Kaki Gajah, Babinsa Kuala Kencana Dampingi Petugas Kesehatan Pada Saat Survey dan Pengambilan Sampel Darah
    Mayjen TNI Rudy Saladin Tegaskan Sinergitas Kawal Pengamanan Pemilukada Serentak di Jatim
    Hendri Kampai: Swasembada Pangan dan Paradoks Kebijakan
    Hendri Kampai: Negara Gagal Ketika Rakyat Ditekan dan Oligarki Diberi Hak Istimewa

    Ikuti Kami